Home INTERNASIONAL Trump Ancam Hancurkan Sepenuhnya Korea Utara
INTERNASIONAL

Trump Ancam Hancurkan Sepenuhnya Korea Utara

Share
Share

Amerika, hotfokus.com
Presiden Amerika Serikat Donald Trum mengatakan, diplomasi yang dilancarkan negaranya sepanjang 25 tahun terhadap pihak Korea utara telah gagal. Pada Sabtu waktu setempat, Trump juga mengatakan, “hanya satu hal yang akan berhasil”.

“Para presiden dan pemerintah mereka telah berbicara dengan Korea Utara selama 25 tahun, kesepakatan-kesepakatan sudah dibuat dan sejumlah besar uang dibayar,” cuit Trump, yang terlibat perang mulut sengit dengan pemimpin Korea Utara Kim Jong-un, dikutip dari Antaranews.

Trump tidak menjelaskan apa yang dimaksud dengan ucapannya tentang “hanya satu hal yang akan berhasil”.

Amerika Serikat (AS) belum mengesampingkan penggunaan kekuatan untuk memaksa Pyongyang menghentikan uji coba rudal dan nuklir, dan Trump mengancam akan “menghancurkan sepenuhnya” negara itu. (kn)

Share

Leave a comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Related Articles
INTERNASIONAL

Jepang Dukung RI Percepat Transisi Kendaraan Rendah Karbon

Jakarta, hotfokus.com Jepang mendukung percepatan transisi kendaraan rendah karbon melalui pendekatan multiple...

INTERNASIONAL

Tak Kejar Angka Pengiriman,Tapi Kualitas Pekerja Migran

Jakarta, hotfokus.com Kementerian Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (P2MI) mengungkap tak lagi mengejar...

INTERNASIONAL

Calon Pekerja Jangan Tergiur Tawaran Kerja di Kamboja. Ini Kata Menteri P2MI

Jakarta, hotfokus.com Menteri Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (P2MI), Mukhtarudin, mengingatkan calon pekerja...

INTERNASIONAL

ASEAN Harus Kompak, Perkuat Integrasi Perekonomian Kawasan

Malaysia, hotfokus.com Ditengah dinamika geopolitik dan ekonomi global yang semakin kompleks, Indonesia...