Home NASIONAL Soal Sampah, Pemerintah Perlu Libatkan Swasta
NASIONAL

Soal Sampah, Pemerintah Perlu Libatkan Swasta

Share
Share

JAKARTA, HOTFOKUS – Pemerintah perlu mempertimbangkan melibatkan swasta dalam penanganan masalah sampah di daerah. Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI) menilai, saat ini permasalahan sampah kian meningkat hingga perlu juga diperhatikan.

Dalam rapat dengar pendapat di gedung para senator di Senayan, Rabu (20/9), Komite II DPD RI menilai sektor swasta dapat berkontribusi dalam pengelolaan sampah di daerah melalui dana CSR.

“Pengelolaan sampah diserahkan kepada swasta dan sangat luar biasa penerimaan masyarakat. Masyarakat teredukasi, dana CSR mengalir ke masyarakat melalui pengelolaan sampah. Tidak lagi pemerintah turun tangan, tetapi diserahkan swasta,” ucap Wakil Ketua Komite II I Kadek Arimbawa, sebagaimana siaran pers DPD RI.

Komite II DPD RI melakukan Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama Pemerintah Kota Makassar, Denpasar, serta Kementerian Koordinator Bidang Maritim dan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan.

Share

Leave a comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Related Articles
NASIONAL

Nelayan dari KNMP Bentenge Ekspor Perdana 1 Ton Ikan Segar ke Arab

Jakarta, hotfokus.com Keren, nelayan dari Kampung Nelayan Merah Putih (KNMP) Bentenge, Kabupaten...

NASIONAL

Wamendag: Program B50 Tak akan Ganggu Ekspor Sawit ke Pakistan

Pakistan, hotfokus.com Wakil Menteri Perdagangan (Wamendag), Dyah Roro Esti Widya Putri, menegaskan...

NASIONAL

Waspada, Informasi Pendaftaran Program Bantuan Subsidi Upah 2026

Jakarta, hotfokus.com Masyarakat diingatkan tidak tergiur terhadap informasi palsu atau hoaks terkait...

RI Betot Potensi Transaksi Rp1,16 Triliun di CAEXPO 2025 di Tiongkok
NASIONAL

Rantai Pasok Distribusi JadiKunci Stabilitas Harga Pangan

Bandung, hotfokus.com Bencana alam yang meluluhlantakan sejumlah wilayah di Sumatera dan Aceh...