KESEHATAN

53 Articles
KESEHATANNASIONAL

Polemik SKM Bisa Jadi Pintu Masuk BPOM Lakukan Investigasi

JAKARTA — Polemik tentang Susu Kental Manis (SKM) dapat menjadi pintu masuk bagi Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) untuk melakukan investigasi terhadap...

KESEHATANPERTAMINA

RS Pertamina Balikpapan Dapat Pujian

BALIKPAPAN — Rumah Sakit Pertamina Balikpapan meraih pujian. Anggota Badan Urusan Rumah Tangga (BURT) DPR RI, Sartono Hutomo, mengatakan bahwa pelayanan RS Pertamina...

KESEHATAN

2018 Industri Farmasi Terus Tumbuh

JAKARTA – Industri farmasi dan obat tahun ini diprediski tumbuh positif. Gabungan Pengusaha Farmasi (GP Farmasi) memprediski tahun ini industri obat akan bertumbuh...

KESEHATANNASIONAL

Atasi Gizi Buruk di Asmat, Tim Terkendala Medan

JAKARTA — Presiden Joko Widodo menegaskan bahwa pemerintah tidak berdiam diri terhadap kejadian luar biasa campak dan gizi buruk yang terjadi di Kabupaten...

KESEHATAN

Soal Difteri Kemenkes Dinilai Gagal

JAKARTA — Difteri masih mengancam di sejumlah daerah di Indonesia, anggota Komisi IX DPR RI Amelia Anggraini mengeritik Kementerian Kesehatan. Menurutnya Kemenkes gagal...

KESEHATAN

Difteri Menyebar di 169 Kabupaten

JAKARTA — Wabah difteri semakin meluas. Hingga Desember 2017 tercatat 622 kasus dengan sebaran 169 kabupaten atau kota, di 29 provinsi. Jumlah itu...

KESEHATANNASIONAL

Daya Saing Perawat Indonesia Payah

JAKARTA — Setiap tahun jumlah lulusan sekolah keperawatan meningkat, namun kebanyakan dari mereka terpaksa harus menganggur atau mencari pekerjaan di luar keahlian. Hal...

KESEHATANNASIONAL

Defisit BPJS Rp12 Triliun

JAKARTA — Defisit Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan dikabarkan makin parah saja. Info yang beredar menyebut, saat ini defisit BPJS Kesehatan mencapai...